Laman

Jumat, 01 Mei 2015

Travelogger #1 : Sancaka Sore, Gimana Rasanya?

  Hai semuanya, kali ini pertama kalinya bakal sharing informasi mengenai perjalanan nih. Mungkin para traveler atau pengguna internet lainnya masing bingung mengenai informasi lanjut mengenai perjalanan atau semacamnya. Nah, kali ini akan aku rilis Travelogger di dalam blog ini yang kali ini akan membahas mengenai Kereta Sancaka Sore, so check this out yaa ...